WONOGIRI – Seorang pria ditemukan meninggal dunia di kamar indekos wilayah Kelurahan Giripurwo, Kecamatan/Kabupaten Wonogiri, Jumat (9/1/2026) malam. Pria tersebut diketahui berinisial AW, 47, seorang karyawan swasta warga Kelurahan Giripurwo.
Kapolsek Wonogiri Kota Iptu Pradana melalui keterangan tertulis yang diterima Espos, Sabtu (10/1/2026), menyampaikan sekitar pukul